Postingan

Menampilkan postingan dengan label Manajemen

Kepemimpinan Rasulullah Dalam Pendidikan

Gambar
KEPEMIMPINAN NABI MUHAMMAD SAW DALAM PENDIDIKAN Oleh : Taufik Akbar Hasibuan Pendahuluan  Kajian yang berkenaan dengan Rasulullah, memang tak pernah pudar dan berhenti dilakukan orang, termasuk dari kalangan non Muslim, dengan berbagai corak pembahasan dan sudut pandang, sosok Rasulullah, sebagai kepribadian yang paripurna dan memiliki landasan nilai akhlakul karimah, tidak akan pernah habis dikaji oleh manusia, namun hendaknya kajian tersebut tidak berhenti pada kajian sejarah belaka tanpa memberi makna pada masa kekinian. Tahun 1982 silam, dunia pernah dihebohkan dengan terbitnya buku Seratus Tokoh yang Paling Berpengaruh dalam Sejarah, Michael H. Hart menempatkan Nabi Muhammad SAW, sebagai tokoh pada urutan pertama dan utama di antara seratus tokoh dunia paling berpengaruh lainnya. Hal ini bukan tanpa alasan, Hart menjelaskan alasannya menjadikan Nabi Muhammad SAW pada urutan pertama adalah, bahwa Muhammad SAW adalah satu-satunya manusia yang berhasil meraih kesuksesan g